logoPreloader

Material Encyclopedia

Palm Suiker

Palm suiker atau yang lebih dikenal dengan gula semut merupakan jenis gula yang berasal dari sari batang pohon aren yang dikristalkan. Bentuk dari palm suiker ini seperti gula pasir pada umumnya, berwarna coklat, dan memiliki aroma yang khas seperti karamel. Biasanya palm suiker digunakan pada resep-resep kue, seperti Ontbijkoek, fruit cake atau juga sebagai campuran cookies, seperti Pitmopen.