logoPreloader

Cookies

MENGENAL COOKIES

ADONAN KERAS (HARD DOUGH) ADONAN LUNAK (SOFT DOUGH
Agak Manis: Biskuit Marie Batter Type
Gula dan Lemak dikocok dahulu
  1. Drop Type: Butter Cookies
  2. Snaps Type : Lemon Snaps
  3. Short Bread
Menggunakan ragi: Crackers Foam Type
Telur dan Gula dikocok dahulu
Contoh: Meringue & Lady Finger / Lidah Kucing

TEPUNG : MENTEGA : GULA = 4 : 2 : 1

STIRRING METHODS

Metode yang digunakan

  • Aduk gula dan lemak sampai membentuk krim (ringan dan warna menjadi lebih terang)
  • Masukkan cairan (telur atau susu cair)
  • Lalu masukkan terigu secara bertahap dan aduk secara perlahan

Hal - hal penting

  • Pengadukan jangan terlalu lama agar tidak terbentuk gluten dan mengeras
  • Bila menggunakan baking powder, ayak bersama terigu sebelum pencampuran
  • Bahan - bahan lain (kacang, penyedap rasa, dsb) masukkan bersama terigu

BAKING METHODS

  • Setiap jenis cookies memerlukan suhu dan lama pembakaran yang berbeda untuk memperoleh hasil yang maksimal
  • Suhu pembakaran : 150 - 180°C
  • Lama pembakaran : 20 - 30 menit

Artikel Terkait

Komentar (0)
Belum terdapat komentar pada halaman ini.