logoPreloader

Recipe

Cara Membuat

Green Tea Cake :

  1. Kocok telur, gula pasir, cake emulsifier hingga mengembang.
  2. Masukkan terigu, maizena, susu bubuk dan green tea powder, lalu kocok kembali hingga kaku. Terakhir tambahkan Palmboom Margarine Cair.
  3. Tuang adonan ke dalam 3 loyang persegi 30 x 40 x 2 cm, panggang dalam ovan bersuh 180° Celcius.

Green Tea Mousse :

Kocok whipped cream hingga soft peak. Tambahkan white chocolate dan gelatine yang telah dicairkan, aduk rata. Terakhir tambahkan ogura.

Penyelesaian :

Dengan menggunakan ring ukuran 26 x 34 x 6 cm, taruh selembar green tea cake dan tuang setengah bagian green tea mousse, tutup kembali dengan green tea cake. Tuang sisa green tea mousse dan tutup dengan green tea cake. Hias dengan whipped cream dan chocolate shaving.

 

 

 

Resep Terkait

Komentar (0)
Belum terdapat komentar pada halaman ini.